Kepada Yth:
Bapak / Ibu Guru PPPK Tahap II (Terlampir)
Mengharap dengan hormat kehadiran saudara dalam kegiatan Pembagian Surat Perintah Tugas Kepala Dinas Pendidikan Kota Surabaya untuk Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Guru Tahun 2021 Tahap II yang akan diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Senin, 30 Mei 2022
Waktu : Sebagaimana Jadwal terlampir
Tempat : SMP Negeri 13 Surabaya
. Jl. Jemursari II Kec Wonocolo, Kota Surabaya
Acara : Pembagian Surat Perintah Tugas Kepala Dinas Pendidikan Kota Surabaya
. untuk Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Guru Tahun 2021
Catatan : Harap hadir 30 menit sebelum acara dimulai
Demikian atas perhatian dan kehadiran Saudara disampaikan terima kasih.
selengkapnya bisa Saudara Download :UNDANGAN PPPK TAHAP II