Dalam rangka kegiatan Uji Kendali Mutu Membaca, Menulis dan Berhitung (UKD Calistung) Kota Surabaya Tahun 2014 untuk peserta didik kelas IV baru. Maka diharap Bapak/Ibu untuk melakukan Pendataan UKD Calistung dengan format file terlampir.
Berkas dikumpulkan kepada Bapak Ganda/Ibu Meryana Bidang Pendidikan Dasar paling lambat Hari Kamis, tanggal 17 Juli 2014 (berupa Hard copy dan Softcopy).
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima kasih.