Kepada Yth;
Bapak/Ibu Kepala SD/SMP Negeri dan Swasta
di –
SURABAYA
Berkaitan dengan kegiatan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan bagi guru jenjang SD dan SMP Negeri dan Swasta, mohon Saudara untuk menugaskan 2 (dua) orang tiap sekolah yang terdiri atas :
- Waka/Staf Kurikulum (1 orang) dan Guru yang paham IT (1 orang) untuk Jenjang SMP.
- Koordinator Kurikulum (1 orang) dan Koordinator Umum (1 orang) untuk Jenjang SD.
Untuk mengikuti Diklat Penguatan Pemanfaatan Office 365 akun Dispendik Surabaya yang akan diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Selasa – Kamis, 9 – 11 Pebruari 2021
Tempat : Lokasi masinbg-masing
Pukul : 13.00 – 16.00 WIB
Media : Microsoft Teams (Meeting and Class)
Link Pendaftaran :
https://bit.ly/DiklatO365DispendikSurabaya
(sebelum membuka link pendaftaran, pastikan telah login di akun Office 365 domain @dispendik.surabaya.go.id),
Catatan : Pendaftaran terakhir tanggal 5 Pebruari 2021 pukul 15.00 WIB. Setelah mendaftar, peserta wajib bergabung ke group Kaizala. Link group akan muncul pada saat peserta berhasil mengirim form pendaftaran.
Demikian untuk menjadi perhatian, atas kerjasama yang baik disampaikan terima kasih.
Surat edaran selengkapnya dapat di unduh : DISINI