Kepada
Yth. Kepala SMA Negeri/Swasta (GURU EKONOMI)
Dengan hormat,
Guru sebagai Pendidik bertanggung jawab membantu anak didik dalam hal belajar, dalam proses belajar mengajar, menyampaikan pelajaran, memecahkan masalah-masalah yang terjadi dalam kelas, membuat evaluasi belajar siswa, baik sebelum, sedang maupun sesudah pembelajaran.
Untuk meningkatkan Profesioanalisme Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013, Bank Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) maka bersama ini kami mohon mengharap kehadirannya pada :
Hari/tanggal : Rabu, 25 Maret 2015
Pukul : 09.00 – 15.00 WIB
Tempat : Aula Kahuripan lt. 5 Bank Indonesia Surabaya
Jl. Pahlawan No. 105 Surabaya
Peserta : Guru Ekonomi SMA-MA Negeri/swasta Surabaya.
Acara : Workshop Ekonomi ;
– Implementasi Kurikulum 2013 dalam Laboratorium Ekonomi.
– Transaksai Non Tunai [TNT]
– Penggunaan Uang Rupiah di Negara Republik Indonesia [NKRI]
– Proses percetakan dan deteksi keaslian Uang Rupiah
– Dampak Kebijakan Moneter terhadap perekonomian Indonesia
– Otoritas Jasa Keuangan [OJK]
– Dialog permasalahan ekonomi terkini dan lain-lain.
Demikian Undangan kami, Peserta Terbatas kami mendahulukan peserta yang Registrasi lebih awal : melalui Hp. 08123260122, E-mail : Ssyamsudin05@gmail.com atas perhatian dan kerjasamanya yang baik disampaikan ucapan terima kasih, semoga sukses ….
- Untuk Softcopy Surat diatas bisa Saudara download DISINI
untuk Informasi diatas bisa menghubungi :
Dinas Pendidikan Kota Surabaya
Bidang Dikmen & Kejuruan
CP: 081332916660