Yth. Bapak/ibu KS SD dan SMP Swasta
Dalam rangka validasi Lembar Individu Pegawai (LIP), harap saudara mengisikan data pegawai baik GTT/GTY dan PTT/PTY secara lengkap melalui form berikut.
- Link Entry untuk KS dan Guru (Buka)
- Link Entry untuk PTY/PTT (Buka)
Batas entry adalah hari Senin, 28 Mei 2018, jam 14.00.
Catatan:
Bagi sekolah yg belum mengentri pd batas waktu tsb, dianggap tidak mengirim data dan tidak dilakukan proses lanjutan terkait estimasi penghitungan Bopda dll.
Terima kasih atas kerjasama yg baik.